Buku ini sangat penting bagi mahasiswa kependidikan, calon guru/dosen, tenaga pengajar yang sudah mapan, dan siapa pun yang peduli dengan isu perbaikan dan peningkatan mutu pendidikan.
Guru berprestasi merupakan aset terbesar suatu negara. Maju atau mundurnya bangsa berada di tangan mereka dalam membimbing dan menelurkan tunas-tunas bangsa yang berkualitas, kompetitif, beriman, d…
Buku ini membahas masalah guru yang positif dan motifativ, guru sebagai pendidik, karakter guru, peran guru, kompetensi guru, ilmu pendidikan, faktor pendidikan, fondasi pendidikan, dasar pendidika…
Buku ini membahas secara lengkap tips menjadi guru profesional yang inspiratif, inovatif, dan motivatif. Ketika belajar, murid pun tidak akan bosan dengan materi yang diajarkan. Sebab, setiap saat …
Buku ini secara global mendeskripsikan tentang Era Revolusi Industri 4.0 yang di hadapi Bangsa Indonesia. Dalam kehidupan modern saat ini, termasuk lembaga pendidikan dihadapkan pada berbagai tanta…
Buku ini memaparkan berbagai hal yang berkaitan dengan profesi guru. Buku ini terdiri dari 9 bab yang menjelaskan tentang: - Profesionalisme guru - Kegiatan dan jabatan guru - Profesi dan profes…
Buku ini menguraikan dengan lugas dan jelas dari teori hingga praktik. Beberapa hal mengenai tingkah laku guru ketika berada di dalam kelas dipaparkan guna terciptanya guru profesional.
Buku ini membahas tentang pemahaman awal dan tujuan interaksi edukatif, kedudukan guru dan anak didik, analisis model interaksi edukatif, ketrampilan dasar mengajar, pengelolaan kelas pemilihan met…