Text
99 Quantum Working Sebuah Ledakan Energi Dari Menata Etos Kerja
KEKUATAN atau power terbesar manusia ter- nyata adalah ketika bisa menyelaraskan diri sebagai seorang makhluk secara spirituality dan menjalankan fungsi humanity-nya dalam kehidupan riil yang tak terlepas dari kebutuhan duniawi.
Bukankah setiap manusia hidup pasti butuh makan? Sehingga mereka bekerja untuk memperoleh uang untuk mencukupi kebutuhannya. Namun perlu diingat, ada Allah yang Maha Memberikan rezeki dan Maha Menciptakan segalanya-tidak hanya sekedar makanan itu! Dalam bahasa yang lebih simpel, bekerjalah dengan niat ibadah, jangan sekedar untuk mencari isi perut! Nah... inilah salah satu konsep dalam buku ini yang akan meledakkan energi (quantum) dalam kehidupan.
Ada 99 tulisan bijak (wisdom) dalam buku ini yang kami sebut "99 QuantumWORKING" yang tereksplorasi secara detil, mulai dari cara menata etos kerja, membangun social-emotional awarness, manajemen waktu, spiritual working, dan yang lebih menarik dipaparkan cara mengoptimalkan potensi dahsyat yang tertanam dalam setiap jiwa manusia dan menyadarkan kita sebagai manusia adalah betul-betul the greatest masterpiece (ahsani taqwim). Semua itu menjadi paket yang akan menghantarkan Anda menerapkannya kekuatan itu secara praktis dalam kehidupan Anda.
S02263 | 650 ICH s | Perpustakaan Pusat | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain