Buku ini berisi uraian konsep, manfaat, dan perekayasaan informasi biaya. Dengan menguasai konsep dan manfaat biaya, rerangka berpikir dan kesadaran biaya yang tinggi dapat terbentuk sehingga akan …
Buku ini merupakan aplikasi standar akuntansi keuangan di Indonesia yang telah mengadopsi IAS/IFRS berdasarkan komitmen konvergensi Standar Akuntansi Internasional. Misi yang diemban buku ini adala…
Buku ini membahas tentang implementasi Total Quality Management (TQM) , (dalam bahasa indonesia disebut manajemen mutu terpadu (MMT)) dalam lembaga keuangan Syari'ah (LKS).