Buku ini digunakan untuk bahan acuan bagi pembaca dengan materi Bioteknologi Dalam Bidang Pertanian yang berisi mengenai dasar-dasar bioteknologi, latar belakang bioteknologi, pengertian bioteknolo…
Buku ini memberikan pedoman praktis bagaimana membuat pupuk organik, baik pupuk kandang, pupuk hijau, maupun kompos. Setelah membaca buku ini maka pembaca akan dapat dengan mudah menerapkannya dala…
Anda ingin memproduksi kompos sendiri? Buku ini layak Anda baca! Bukan kompos biasa yang ditawarkan dalam buku ini, melainkam kompos yang juga berfungsi sebagai biopestisida yang disebut BioTRIBA. …
Pupuk organik, yang sudah teruji keunggulannya, tidak hanya bermanfaat untuk menyuburkan tanaman, tetapi juga untuk memperbaiki unsur hara dan mengembalikan kesuburan tanah. Anda bisa membuat sendi…
Buku Pangan ini adalah buku yang sangat mengganggu: fakta yang diketengahkan begitu muram, gambar-gambar yang disodorkan begitu menyedihkan. Namun kekonyolan sekaligus kecerdasan, logika jernih men…
Buku ini menganalisis kondisi ketahanan pangan Indonesia, terutama kebijakan yang ditempuh pemerintah dalam hal produksi dan distribusi pangan. Buku ini melihat ketahanan pangan sebagai suatu masal…
Menghadapai revolusi industri 4.0, sektor pertanian sebagai andalan dalam memenuhi ketersediaan pangan bagi masyarakat harus mampu beradaptasi serta memanfaatkan teknologi digital berbasis internet…
Lahan kering merupakan agroekosistem yang mempunyai arti penting dalam pembangunan pertanian. Peluang peningkatan produksi pertanian di lahan kering masih terbuka, karena rata-rata produktivitas ak…
Buku ini mengulas bincangan tentang kaitan tanah, lingkungan dan pertanian berkelanjutan. Pertanian yang berlangsung dalam lingkungan biofisik yang bermutu rendah, berisiko tinggi merusak lingkunga…