Text
Komunikasi Bisnis
uku ini mencakup berbagai prinsip dasar komunikasi yang digunakan dalam bisnis, baik yang berkaitan dengan komunikasi verbal dan nonverbal. Dalam komunikasi verbal, pesan-pesan bisnis disampaikan melalui tulisan dan lisan. Berbagai macam bentuk surat bisnis dan contohnya dapat Anda simak dalam buku ini. Sementara itu, dalam komunikasi nonverbal pesan-pesan bisnis disampaikan antara lain dengan simbol-simbol, isyarat, ekspresi wajah, dan intonasi suara. Pemahaman terhadap prinsip-prinsip dasar tersebut sangat diperlukan baik oleh manajer, sekretaris, dan petugas pelayanan informasi, agar komunikasi dalam bisnis berjalan secara efektif dan efisien.
Disamping itu, dalam buku ini juga dibahas secara lebih rinci mengenai seluk-beluk penulisan pesan-pesan rutin, bad news, good news, goodwill, laporan bisnis, laporan singkat dan laporan formal. Bagi Anda yang berminat memasuki bursa kerja, buku ini memberikan arahan yang jelas bagaimana mempersiapkan resume, lamaran kerja, dan wawancara kerja.
S01778 | 658.45 DJO k | Perpustakaan Pusat | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain