Ebook
Manajemen Qalbu
Salah satu organ tubuh kita yang paling urgen adalah hati. la bagai seorang raja yang mengepalai angkatan perangnya. Ia berhak memerintah, berkehendak, memaksa, maupun melarang sekehendaknya. Nabi saw bersabda Ketahuilah bahwa di dalam jasad ada segumpal darah. Jika ia bagus, maka seluruh anggota tubuh akan bagus, la adalah hati.
Hati adalah sang penguasa tubuh seseorang akan mematuhi segala perintah dan larangan hati. Karena itu, hal yang akan dimintai penguggungjawaban tentang rakyatnya karena hal mempunyai kegugukan tertinggi, maka orang-orang salah sangat peduli untuk mengobati penyakit-penyakitnya dan meluruskan arahnya.
Ketika Iblis mengetahui bahwa hati merupakan kemudi bagi seseorang, maka ia mengarahkan setiap orang lewat hatinya dengan was-was, syahwat dan iming-iming yang kosong. sehingga menyimpang dari jalan yang benar dan mudah diarahkan kepada kesesatan dan dosa.
EB00235 | 2X5.1 MAN a | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain