Text
Refleksi Sosiologi Hukum
substansi buku ini merupakan paradigma alternatif dalam proses pembelajaran sosiologi hukum yang menggunakan perangkat analisis sebagai alat utama dalam mengkritisi fenomena perkembangan sosial dihubungkan dengan pendapat pakar sosiolog hukum. upaya ini disajikan dalam bentuk tulisan sebagai wahanan pembelajaran sosiologi hukum yang setiap saat mengalami perkembangan kasus dalam upaya menumbuhkembangkan sifat kekritisan dan objektivitas mahasiswa dalam melihat fenomena sosial.
B01365 | 340.1 SAI r | (Ilmu Sosial) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain