Text
Metodologi Tafsir Al-Qur'an Kontemporer Dalam Pandangan Fazlur Rahman
Keberadaan metode tafsir Fazlur Rahman merupakan kontribusi yang sangat berarti dalam sejarah perkembangan metodologi tafsir al-quran kontemporer. Karena, selain metode yang ada selama ini, yaitu global, analitis, perbandingan dan tematik, ia menawarkan sebuah metode tafsir yang bernama gerakan ganda.
B00409 | 297 SAL m | (Agama) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain